•  
  •  
 

PERANCANGAN MESIN PENGGILING SEKAM PADI

Abstract

The design of the rice husk grinding machine aims to convert rice husk waste into more useful products. The results of the mill in the form of powder can be used as biomass, charcoal briquettes, animal feed, and others so that rice husk waste can be processed and does not pollute the ecosystem in its environment. The design method in the rice husk grinding machine uses the Pahl and Beitz method which consists of several design and research phases including, functional structure, variant concept creation, value weighting from the questionnaire results and the final result obtained is a technical drawing of the selected variant. The design of the rice husk grinding machine uses an AC (Alternating Current) electric motor with 2 hp (horsepower) with a rotation of 1400 RPM (Radian Per Minute). The milling system of the machine uses a disk mill type knife, with a total of 4 rotational blades and 32 static blades, then the output of rice husks that have been milled with a knife filtered by a mesh sieve no. 20 or 0.8 mm. The final result of this machine mill is in the form of filtered rice husk powder, which is then processed into more useful products.

Bahasa Abstract

Perancangan mesin penggiling sekam padi bertujuan mengubah limbah sekam padi menjadi produk yang lebih bermanafaat. Hasil dari gilingan yang berupa serbuk dapat dimanfaatkan sebagai biomassa, arang briket, pakan ternak, dan lain-lain sehingga limbah sekam padi dapat diolah dan tidak mencemari ekosistem dilinkungannya. Metode Perancangan dalam mesin penggiling sekam padi menggunakan metode Pahl and Beitz yang terdiri dari beberapa fase perancangan dan penilitian diantaranya, struktur fungsi, pembuatan konsep varian, pembobotan nilai dari hasil kueiosner dan hasil akhir yang di dapat adalah gambar teknik dari varian terpilih. Perancangan mesin penggiling sekam padi menggunakan motor listrik AC (Alternating Current ) yang berdaya 2 hp (horsepower) dengan putaran 1400 RPM (Radian Per Minute). sistem penggilingan mesin tersebut menggunakan pisau tipe disk mill, dengan jumlah mata pisau rotasi 4 buah dan pisau statis 32 buah, kemudian output sekam padi yang sudah tergiling dengan pisau tersaring oleh saringan mesh no. 20 atau 0.8 mm. Hasil akhir dari gilingan mesin ini yaitu berupa serbuk sekam padi yang telah tersaring, untuk kemudian diolah menjadi produk yang lebih bermanfaat.

This document is currently not available here.

Share

COinS