•  
  •  
 

Abstract

This study discusses the types and functions of illocutionary speech acts contained in the text of the Palestinian Declaration of Independence. The text of the Palestinian Declaration of Independence was written by a Palestinian poet, Mahmoud Darwish and then read by the First President of Palestine Yasser Arafat in Algeria on November 15, 1988. This research was analyzed using qualitative descriptive methods and Searle's (1979) speech act theory. In the text of the Palestinian Declaration of Independence, the researcher found 14 utterances containing illocutionary speech acts with different functions. There are 4 assertive utterances with the function of stating, 3 directive utterances with the function of asking and inviting, 3 commissive utterances with the function of promising, 2 expressive utterances with the function of expressing disappointment and criticism, and 2 declarative utterances with the function of declaring the independence of Palestine and appointing the Palestine Liberation Organization (PLO) as the legitimate representative of Palestine.

Bahasa Abstract

Penelitian ini membahas mengenai jenis dan fungsi dari tindak tutur ilokusi yang terdapat pada teks Deklarasi Kemerdekaan Palestina. Teks Deklarasi Kemerdekaan Palestina ditulis oleh salah satu penyair Palestina yaitu Mahmoud Darwish kemudian dibacakan oleh Presiden Pertama Palestina Yasser Arafat di Aljazair pada 15 November 1988. Penelitian ini dianalisis menggunakan metode deskriptif kualitatif dan teori tindak tutur Searle (1979). Di dalam teks Deklarasi Kemerdekaan Palestina, peneliti menemukan 14 ujaran yang mengandung tindak tutur ilokusi dengan fungsi yang berbeda-beda. Terdapat 4 ujaran asertif dengan fungsi menyatakan, 3 ujaran direktif dengan fungsi meminta dan mengajak, 3 ujaran komisif dengan fungsi menjanjikan, 2 ujaran ekspresif dengan fungsi mengungkapkan kekecewaan dan mengecam, dan 2 ujaran deklaratif dengan fungsi mendeklarasikan kemerdekaan Palestina dan mengangkat Organisasi Pembebasan Palestina (PLO) sebagai perwakilan sah Palestina.

References

Buku

Eid, Muna Abu. 2016. Mahmoud Darwish : Literature and the Politics of Palestinian Identity. London : L.B. Tauris & Co. Ltd.

Hassan, Zein. 1980. Diplomasi Revolusi Indonesia di Luar Negeri. Jakarta : Bulan Bintang.

Headlam, George. 2004. Yasser Arafat. Minneapolis : Lerner Publications Company.

Kushartanti, dkk. 2009. Pesona Bahasa : Langkah Awal Memahami Linguistik. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Mattawa, Khaled. 2014. Mahmoud Darwish : The Poets Art and His Nation. New York : Syracuse University Press.

Skripsi dan Jurnal

Mamad, Firdaus Sutan. 2020. Yasser Arafat dan Konflik Palestina-Israel (Tinjauan Sejarah). Khazanah, Vol 10, No 1, Hlm 1-12.

Nor, Mohd Roslan Mohd, Ruzanah Moh Rozi. 2016. Penglibatan Liga Arab dalam Konflik Palestina-Israel (Involvement of Arab League on Palestine-Israel Conflict). Jurnal Al Tamaddun, Vol 11, No 2, Hlm 39-48.

Prasetya, Novan Muh, Aulia Srifauzi. 2018. Diplomasi Politik Indonesia Terhadap Kemerdekaan Palestina. Jurnal PIR, Vol 2, No 2, Hlm 179-193.

Saifudin, Akhmad. 2019. Teori Tindak Tutur dalam Studi Linguistik Pragmatik. LITE, Vol 15 No 1, Hlm 1-16.

Searle, John R. 1962. Meaning and Speech Acts. JSTOR, Vol 71, No 4, Hlm 423-432.

Sholihah. 1990. Studi tentang Palestina Sampai pada Masa Perjuangan Kemerdekaan [Skripsi]. Surabaya : IAIN Sunan Ampel.

Sulthoni, Zikri. 2020. Studi Historis Eksistensi Komunitas Yahudi, Kristen, dan Islam di Yerusalem [Skripsi]. Jakarta : UIN Syarif Hidayatullah

Suswanta. 2012. Memahami Persoalan Palestina-Israel dari Perspektif Islam. Jurnal Hubungan Internasional, Vol 1, No 1, Hlm 70-75.

Share

COinS