•  
  •  
 

Abstract

Organizational commitment is a psychological state that characterizes employee relationship with the organization. It has implication for the decision to continue membership in the organization. Employee with high commitment is a valuable asset in operating the company in order to maintain Company’s sustainability. This research proposes that organizational commitment is influenced by leadership style. The hypothesis is tested using data obtained from 60 respondents who work in Small and Medium enterprises in Depok. The results shows that transformational leadership style affects positively on affective commitment but it doesn’t affect normative commitment. Besides that, transactional leadership style doesn’t affect continuance commitment, while passive / avoidant leadership style does not affect affective commitment.

Bahasa Abstract

Komitmen organisasi merupakan keadaan psikologis yang mencirikan hubungan karyawan dengan organisasi dan memiliki implikasi bagi keputusan untuk melanjutkan keanggotaan dalam organisasi. Karyawan dengan komitmen tinggi merupakan harta berharga bagi perusahaan untuk bisa melanjutkan operasional perusahaan sehingga perusahaan bisa mempertahankan kelangsungan hidupnya. Penelitian ini mengusulkan bahwa komitmen organisasi dipengaruhi oleh gaya kepemimpinan. Hipotesis diuji menggunakan data yang diperoleh dari 60 karyawan (responden) di beberapa UKM wilayah Kota Depok. Hasil yang diperoleh dengan metode regresi logistik menunjukkan bahwa transformational leadership style berpengaruh positif terhadap affective commitment dan tidak berpengaruh pada normative commitment, transactional leadership style tidak berpengaruh terhadap continuance commitment, dan passive/avoidant leadership style tidak mempengaruhi affective commitment.

Share

COinS