•  
  •  
 

Abstract

This study aimed to provide an overview of the development of budgetary slack research in Indonesia. The research method was charting the field developed by Hesford et al. (2007). In this study, articles were classified based on topics, research methods, samples, and theories. The research samples were 161 articles published in 35 journals accredited by Sinta 1, 2, and 3 with 23 years of observation from 1999-2021. The results showed that for the research topic, the budget participation variable was the most widely used antecedent in research. Then as many as 157 articles used quantitative research methods, the most widely used samples were Local government work unit (SKPD) budget makers, and the most widely used theory in budgetary slack research was agency theory. Suggestions for further budgetary slack research are to use an experimental research design with research participants from professional accountants, managers, or employees who are directly involved in the budgeting process. In addition, it can examine several internal influence variables (moral reasoning, locus of control, religiosity, honesty, ethics, managerial trust, and motivation) and external influence variables (compensation scheme (clawback) and compliance pressure).

Bahasa Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran secara umum perkembangan penelitian senjangan anggaran di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah charting the field yang dikembangkan oleh Hesford et al. (2007). Pada penelitian ini artikel akan diklasifikasikan berdasarkan topik, metode penelitian, sampel, dan teori. Sampel penelitian yang digunakan yaitu sebanyak 161 artikel yang dipublikasikan pada 35 jurnal yang terakreditasi Sinta 1, 2 dan 3 dengan tahun pengamatan 23 tahun dari tahun 1999-2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk topik penelitian variabel partisipasi anggaran adalah anteseden yang paling banyak digunakan dalam penelitian, kemudian sebanyak 157 artikel menggunakan metode penelitian kuantitatif, sampel yang paling banyak digunakan adalah penyusun anggaran SKPD, dan theory agency merupakan teori yang paling banyak digunakan dalam penelitian senjangan anggaran. Saran bagi penelitian senjangan anggaran selanjutnya yaitu dapat menggunakan desain penelitian eksperimen dengan partisipan penelitian dari akuntan professional, manajer atau karyawan yang terlibat secara langsung dalam proses penyusunan anggaran. Selain itu, dapat mengkaji beberapa variabel pengaruh internal (moral reasoning, locus of control, religiusitas, kejujuran, etika, kepercayaan manajerial dan motivasi) dan pengaruh eksternal (compensation scheme (clawback) dan compliance pressure).

References

Adi, H. C. T., and Mardiasmo. 2002. Analisis Pengaruh Strategi Institusi, Budaya Institusi, dan Conflict of Interest terhadap Budgetary Slack. Journal of Indonesian Economy and Business, 17 (1), 105–113.

Aditya, N. P. Y., and M. G. Wirakusuma. 2019. Kohesivitas Kelompok sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Asimetri Informasi, dan Self Esteem pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 28 (1), 55–84.

Adriyani, F., and Sukirno. 2017. Pengaruh Self Efficacy, Reward and Punishment, dan Asimetri Informasi terhadap Budgetary Slack: Studi Eksperimen pada Konteks Penganggaran Partisipatif. Nominal: Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen, 6 (1), 66–80.

Agustami, S., and D. Arfan. 2015. Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Komitmen Organisasional sebagai Variabel Moderating. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 3 (2), 688–696.

Anggasta, E. G., and H. Murtini. 2014. Determinan Senjangan Anggaran dengan Asimetri Informasi sebagai Pemoderasi (Studi pada SKPD Kota Semarang). Accounting Analysis Journal, 3 (4), 513–523.

Anita, N., and F. F. Rohma. 2020. Efek Mediasi Slack Detection dan Keadilan Distributif terhadap Hubungan Partisipasi Anggaran dan Senjangan Anggaran. Akuntabilitas, 14 (1), 87–102.

Antari, N. K. A. W., and I. M. Sukartha. 2017. Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran dan Informasi Asimetri pada Senjangan Anggaran dengan Budaya Organisasi sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (2), 929–958.

Apriwandi. 2012. Pengaruh Locus of Control, Budaya Paternalistik, Kapasitas Individu, terhadap Keefektifan Penganggaran Partisipatif dan Budgetary Slack dalam Peningkatan Kinerja Manajerial. Jurnal Kajian Manajemen Bisnis, 1 (2), 109–133.

Ardanari, I. G. A. A. S. C., and I. N. W. A. Putra. 2014. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Asimetri Informasi, dan Self Esteem pada Budgetary Slack dengan Budget Emphasis sebagai Variabel Pemoderasi (Studi pada Hotel Berbintang di Kota Denpasar). E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 7 (3), 700–715.

Ardianti, P. N. H., I. M. S. Suardikha, and I. D. G. D. Suputra. 2015. Pengaruh Penganggaran Partisipatif pada Budgetary Slack dengan Asimetri Informasi, Self Esteem, Locus of Control dan Kapasitas Individu sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 4 (5), 296–311.

Ariawan, I. P. P., M. G. Wirakusuma, and N. M. D. Ratnadi. 2015. Keadilan Prosedural dan Iklim Kerja Etis sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran (Studi Empiris pada Pemerintah Kabupaten Tabanan). E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 7 (4), 489–500.

Arimbawa, I. W. A., and I. G. A. Wirajaya. 2017. Peran Kohesivitas Kelompok dalam Memoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 21 (3), 2509–2538.

Arista, M. Y., I. W. Suartana, and I. G. A. N. Budiasih. 2016. Keadilan Distributif dan Komitmen Organisasional sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 4 (5), 1031–1056.

Asak, P. R. A., G. W. Yasa, and I. B. P. Astika. 2016. Kemampuan Asimetri Informasi, Ketidakpastian Lingkungan, Budget Emphasis, dan Kapasitas Individu sebagai Variabel Moderasi terhadap Partisipasi Anggaran pada Budgetary Slack. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 5 (2), 219–228.

Asih, N. P. Y., I. B. P. Astika, and I. G. A. M. A. D. Putri. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran terhadap Budgetary Slack dengan Etika, Budaya Organisasi, Opportunistic Behaviour dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 5 (12), 4415–4442.

Astuti, S. A. P. P., D. G. Wirama, and N. K. Rasmini. 2017. Pengendalian Anggaran yang Ketat dan Orientasi Waktu sebagai Pemoderasi Pengaruh Anggaran Partisipatif pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 6 (2), 619–646.

Audia, M. F., and B. Jatmiko. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran, Budaya Organisasi, Reputasi dan Etika terhadap Senjangan Anggaran (Studi Empiris pada SKPD Kabupaten Bantul). Reviu Akuntansi dan Bisnis Indonesia, 1 (2), 144–151.

Ayuni, N. M. K., and N. M. A. Erawati. 2018. Pengaruh Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran dengan Kejelasan Sasaran Anggaran dan Komitmen Organisasi sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (1), 492–520.

Biantara, A. A. A., and I. A. M. A. D. Putri. 2014. Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Etika, dan Kepercayaan Diri pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 9 (2), 385–391.

Brahmayanti, S., and M. Sholihin. 2006. Pengaruh Reputasi dalam Hubungan Antara Asimetri Informasi dengan Senjangan Anggaran dibawah Metode Kompensasi Truth Inducing. Journal of Indonesian Economy and Business, 21 (2), 175–185.

Carolina, Y. 2020. Participative Budgeting, Employee Motivation and Budgetary Slack in Private Sector in Indonesia. Jurnal ASET (Akuntansi Riset), 12 (2), 346–356.

Cooper, D. R., and P. S. Schindler. 2014. Business Research Methods (12th Ediition). New York: Mc Graw-Hill.

Coryanata, I. 2017. Group Kohesivitas dan Gaya Kepemimpinan Pemoderasi Hubungan Partisipasi Anggaran dan Senjangan Anggaran. Jurnal Akuntansi, 7 (1), 77–84.

Coryanata, I. 2017. Pengaruh Kapasitas Individu terhadap Budgetary Slack pada Perusahaan Finance di Kota Bengkulu. Jurnal Akuntansi, 7 (3), 87–102.

Damayanti, I. G. A. A. P., and I. W. P. Wirasedana. 2014. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Reputasi, dan Etika pada Kesenjangan Anggaran pada SKPD di Pemerintah Kota Denpasar. E- Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 9 (1), 133–142.

Derti, N. K. M., and I. W. P. Wirasedana. 2017. Kekohesifan Kelompok sebagai Pemoderasi Pengaruh Informasi Asimetri pada Kesenjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18 (3), 1888–1914.

Desmayani, N. M. M. R., and I. M. S. Suardhika. 2016. Pengaruh Penganggaran Partisipatif, Locus of Control, dan Pemberian Reward terhadap Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 16 (2), 1121–1148.

Dewi, I. D. A. D. N., and A. A. G. P. Widanaputra. 2019. Pengaruh Self Esteem, Kompleksitas Tugas, dan Ketidakpastian Lingkungan pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 26 (2), 1327–1356.

Dewi, N. L. P. S., and G. W. Yasa. 2014. Analisis Pengaruh Anggaran Partisipatif pada Budgetary Slack dengan Empat Variabel Moderasi (Studi Kasus pada SKPD Kabupaten Badung, Bali). E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 3 (1).

Dewi, N. P., and N. M. A. Erawati. 2014. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Informasi Asimetris, Penekanan Anggaran dan Komitmen Organisasi pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 9 (2), 476–486.

Dharmawan, Y., and M. G. Wirakusuma. 2021. Karakteristik Personal dalam Memoderasi Pengaruh Penganggaran Partisipatif dan Ambiguitas Peran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi, 31 (2).

Diantara, I. K. A., and I. G. A. Wirajaya. 2017. Iklim Kerja Etis Memoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (2), 1046–1072.

Dianthi, I. A. G. P., and M. G. Wirakusuma. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Komitmen Organisasi, Budaya Organisasi terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18 (2), 874–901.

Diviariesty, K., and I. A. D. Putri. 2021. Tri Hita Karana Memoderasi Partisipasi Penyusunan Anggaran, Asimetri Informasi, dan Komitmen Organisasi terhadap Senjangan Anggaran. E- Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 31 (1), 32–46.

Dwiprayuda, A. A. N. B., and I. D. N. Wiratmaja. 2019. Self Esteem dan Group Cohesiveness sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 26 (1), 426–453.

Erina, N. P. D., and W. Suartana. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Penekanan Anggaran, Kapasitas Individu, dan Kejelasan Sasaran Anggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15 (2), 973–1000.

Ernayanti, N. P., and I. B. Dharmadiaksa. 2017. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Karakter Personal Pesimis sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (2), 1579–1605.

Falikhatun. 2008. Interaksi Informasi Asimetri, Budaya Organisasi dan Group Cohesiveness dalam Hubungan dan Antara Partisipasi Penganggaran dan Budgetary Slack. Media Riset Akuntansi, Auditing dan Informasi, 8 (1), 65–84.

Fanani, Z., and G. E. K. Saudale. 2018. Influence of Information Asymmetry and Self-Efficacy on Budgetary Slack: An Experimental Study. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 20 (2), 62–72.

Fatmawati, I., and A. Widyaningsih. 2014. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran: Komitmen Organisasi dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Variabel Moderating (Penelitian pada SKPD Pemerintahan Kabupaten Serang). Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 2 (2), 338–351.

Febriati, and D. R. Yunita. 2021. Leader’s Reputation and Budgetary Slack: The Role of Truthfulness of Subordinate. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 9 (3), 445–458.

Fuad. 2012. The Effect of Innovativeness on The Relationship Between Diversification and Slack. EKUITAS (Jurnal Ekonomi dan Keuangan), 16 (3), 263–277.

Ghazi, A. F., U. Ludigdo, and Y. W. Prihatiningtias. 2020. Describing the Behavior of Manager in Budgetary Slack and Production (Case Study at Budgeting in a State-Owned Enterprise). Jurnal Aplikasi Manajemen, 18 (3), 597–607.

Guntur, I. B. P. S. W. P., and I. B. Dharmadiaksa. 2019. Pengaruh Kapasitas Individu dan Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran dengan Budaya Organisasi sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27 (1), 33–61.

Handayani, R., E. A. Troena, U. Nimran, and M. Rahayu. 2011. Pengaruh Budaya Nasional dan Partisipasi Anggaran terhadap Kesenjangan Anggaran pada Organisasi. Jurnal Aplikasi Manajemen, 9 (2), 734–742.

Herschung, F., M. D. Mahlendorf, and J. Weber. 2018. Mapping Quantitative Management Accounting Research 2002–2012. Journal of Management Accounting Research, 30 (1), 73–141.

Hesford, J. W., S. H. Lee, W. A. Van der Stede, and S. M. Young. 2007. Management Accounting: A Bibliographic Study. Handbooks of Management Accounting Research, 1, 3–26.

Huseno, T. 2017. Organization Commitment and Environmental Uncertainty Moderating Budget Participation on Budgetary Slack. Jurnal Aplikasi Manajemen, 15 (1), 106–115.

Irfan, M., B. Santoso, and L. Effendi. 2016. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Asimetri Informasi, Penekanan Anggaran dan Komitmen Organisasional sebagai Variabel Pemoderasi. Journal of Accounting and Investment, 17 (2), 158–175.

Islami, I. N., and E. Nahartyo. 2019. Do Leadership Styles Moderate the Relationship of Organizational Commitment and Budgetary Slack? an Experimental Approach. Journal of Indonesian Economy and Business, 34 (2), 149–168.

Junjunan, N. A., and A. Yulianto. 2019. Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Budget Emphasis terhadap Budgetary Slack pada Rumah Sakit. Jurnal Kajian Akuntansi, 3 (1), 109–124.

Kahar, S. H. A., and A. Hormati. 2017. Peran Budget Emphasis dalam Memoderasi Hubungan Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan dan Kinerja Manajerial (Studi pada 30 SKPD Kota Ternate). Jurnal Akuntansi dan Auditing, 14 (1), 71–88.

Karsam. 2015. Pengaruh Penekanan Anggaran dan Motivasi terhadap Hubungan Antara Partisipasi Anggaran dengan Senjangan Anggaran Serta Dampaknya pada Kinerja Manajerial (Studi pada Yayasan Pendidikan dan Koperasi Propinsi Banten). Jurnal Dinamika Akuntansi dan Bisnis, 2 (1), 29–44.

Kepramareni, P., I. A. N. Yuliastuti, and G. A. A. Dewi. 2020. Environmental Uncertainty in Moderating Budgetary Participation and Organizational Commitment to Budgetary Slack. Mix Jurnal Ilmiah Manajemen, 10 (3), 400–414.

Klemstine, C., and M. Maher. 1984. Management Accounting Research: A Review and Annotated Bibliography. New York: Garland Publications.

Kridawan, A., and A. Mahmud. 2014. Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Asimetri Informasi sebagai Variabel Pemoderasi. Accounting Analysis Journal, 3 (2), 194–202.

Lestari, I. G. A. D., and N. L. Supadmi. 2017. Asimetri Informasi dan Penekanan Anggaran sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (3), 2028–2058.

Lestari, N. K. R., and I. G. S. Wisadha. 2015. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Group Cohesiveness sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13 (2), 418–428.

Lestari, N. K. T., and I. A. D. Putri. 2015. Pengaruh Penganggaran Partisipatif pada Senjangan Anggaran di Moderasi Ketidakpastian Lingkungan dan Komitmen Organisasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 10 (2), 474–488.

Lestiana, L., and M. M. R. Sari. 2017. Gaya Kepemimpinan Demokratis Memoderasi Pengaruh Asimetri Informasi dan Budaya Organisasi pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18 (2), 847–873.

Liandini, V. U., and N. G. P. Wirawati 2017. Kemampuan Kecukupan Anggaran Memoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 18 (2), 1025–1052.

Luhur, I. B. S. C., and N. L. Supadmi. 2019. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Informasi Asimetri, Komitmen Organisasi, dan Ketidakpastian Lingkungan pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 26 (2), 966–996.

Lunadewi, N. W. V., and N. M. A. Erawati. 2016. Pengaruh Asimetri Informasi, Locus of Control, Nilai Personal dan Imbalan terhadap Terjadinya Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17 (3), 1864–1890.

Magung, F. H., and I. G. A. Wirajaya. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Kemampuan Pengawas Internal sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25 (3), 2269–2294.

Mahadewi, A. A. S. S. 2014. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Asimetri Informasi dan Komitmen Organisasi sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 8 (3), 458–473.

Mahardika, C., and H. Rokhayati. 2021. Analisis Aspek Keperilakuan dalam Proses Penganggaran. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, 21 (1), 69–85.

Mahasabha, N. L. A., and N. M. D. Ratnadi. 2019. Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Penekanan Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Locus of Control sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 26 (3), 2123–2154.

Maheni, N. M. D., and I. M. P. D. Putra. 2018. Pengaruh Penekanan Anggaran dan Kapasitas Individu terhadap Senjangan Anggaran pada Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Badung. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 23 (3), 2009–2033.

Mardhiana, M. D. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Budgetary Slack dengan Self Esteem sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (1), 521–543.

Mardiasmo. 2009. Akuntansi Sektor Publik. Yogyakarta: Andi Publisher.

Mareta, F., A. N. Martini, and A. D. M. BR. 2021. The Impact of Abusive Supervision and Locus of Control on Budgetary Slack. The Indonesian Journal of Accounting Research, 24 (2), 209–242.

Marjana, A. G. T., and D. Ariyanto. 2018. Persepsi Keadilan dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (2), 1363–1388.

Maryati, S., and R. Hendrawan. 2020. Budgetary Slack: Information Asymmetry and Emphasis of Budgetary as Moderating Effect. Akuntabilitas, 14 (2), 243–252.

Maskun, A. 2009. Analisis Faktor Etika, Budaya Birokrasi, Tekanan Sosial dan Kapasitas Individu terhadap Budgetary Slack (Senjangan Anggaran) (Kajian Perilaku Eksekutif dalam Proses Penyusunan Anggaran di Badan Koordinator Wilayah II Jawa Timur). Jurnal Aplikasi Manajemen, 7 (1), 162–172.

Mendi, I. P. S. A. P., and H. B. Suparsto. 2019. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Gaya Kepemimpinan dan Karakter Personal sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 28 (2), 1230–1262.

Mercury, G. A., and I. G. A. M. A. D. Putri. 2015. Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Informasi Asimetri pada Senjangan Anggaran dengan Budaya Organisasi sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13 (3), 1070–1099.

Mertayani, N. P. Y., and I. M. S. Suardikha. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Komitmen Organisasi dan Gaya Kepemimpinan sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (3), 1904–1932.

Mirza, A. D., and M. P. H. Adi. 2020. Truth Vs. Slack Inducing Paradox: How Does Compensation Scheme Mitigate Social Pressure on Budgetary Slack?. The Indonesian Journal of Accounting Research, 23 (02), 183–212.

Mirza, A. D., and K. R. Khoirunisa. 2021. Obedience Pressure Vs Peer Pressure: an Explanation of Muslims’ Religious Role in Budgetary Slack. Journal of Indonesian Economy and Business, 36 (2), 124–135.

Mukaromah, A., and D. Suryandari. 2015. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, Komitmen Organisasi, Ambiguitas Peran terhadap Budgetary Slack. Accounting Analysis Journal, 4 (4), 1–8.

Mulyanti, D., and D. Rosita. 2020. Peran Moderasi Organizational Citizenship Behavior dalam Pengelolaan Anggaran pada PT Pindad (Persero). Jurnal Inspirasi Bisnis dan Manajemen, 4 (1), 201–214.

Muria, R. D. 2020. Solusi Atas Problematika Perilaku Budgetary Slack ditinjau Berdasarkan Etika Akuntan Manajemen. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (11), 2941–2958.

Murtin, A., and T. B. Septiadi. 2012. Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Kejelasan Sasaran Anggaran terhadap Budgetary Slack dengan Informasi Asimetri, Komitmen Organisasi, dan Budget Emphasis sebagai Pemoderasi. Journal of Accounting and Investment, 12 (2), 175–184.

Naraswari, P. A. R., and I. M. Sukartha. 2019. Pengaruh Asimetri Informasi, Penekanan Anggaran, Komitmen Organisasi dan Ketidakpastian Lingkungan pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 26 (2), 1660–1688.

Narotama, I. D. G. N., and I. K. Sujana. 2020. Partisipasi Penganggaran, Asimetri Informasi, Budaya Organisasi, Komitmen Organisasi dan Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (12), 3010–3027.

Negara, P. R. S., and I. G. A. Wirajaya. 2018. Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran pada Budgetary Slack dengan Komitmen Organisasi, Opportunistic Behavior, dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (3), 2339–2367.

Netra, I. B. W., and I. G. A. E. Damayanthi. 2017. Pengaruh Karakter Personal, Reputasi, dan Self Esteem terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (2), 1406–1435.

Novarima, T. A., U. Ludigdo, and Y. W. Prihatiningtias. 2018. Mengungkap Praktik Senjangan Anggaran pada Organisasi Nirlaba: Badan Pengelola Dana Amanat (Studi Etnometodologi). Jurnal Akuntansi Aktual, 5 (1), 63–75.

Novitasari, N., and D. G. Wirama. 2016. Pengaruh Pengendalian Anggaran pada Senjangan Anggaran dan Orientasi Jangka Pendek Manajer. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13 (3), 1199–1227.

Nst, A. P., and M. Kiyah. 2019. Pengaruh Partisipasi, Kejelasan Sasaran, Group Cohesiveness dan Informasi Asimetri Anggaran terhadap Budgetary Slack di Seluruh Kecamatan Kota Medan. JURNAL AKUNTANSI DAN BISNIS : Jurnal Program Studi Akuntansi, 5 (2), 139–150.

Palupi, D. G., and M. M. R. Sari. 2020. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Komitmen Organisasi, Gaya Kepemimpinan Transformasional, Asimetri Informasi pada Budgetary Slack Hotel Berbintang. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (9), 2323–2337.

Penatari, R. I., D. Setiawan, and D. Suhardjanto. 2020. Dinamika Penelitian Sistem Informasi Akuntansi di Indonesia. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 11 (1), 159–177.

Perdana, K. W., and G. W. Yasa. 2017. Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran pada Budgetary Slack dengan Komitmen Organisasi dan Etika sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi, 18 (3), 2346–2372.

Permana, O. T., E. Herwiyanti, and I. W. Mustika. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, Tekanan Anggaran dan Komitmen Organisasi terhadap Senjangan Anggaran di Pemerintah Kabupaten Banyumas. Jurnal Organisasi dan Manajemen, 13 (2), 142–153.

Pradani, K. K. T., and N. M. A. E. Erawati. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Job Relevant Information, Kejelasan Sasaran Anggaran, dan Kapasitas Individu pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17 (2), 852–884.

Pradnyandari, A. A. S. S. D., and K. A. Krisnadewi. 2014. Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Gaya Kepemimpinan dan Karakter Personal sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 9 (1), 17–26.

Pramesti, P. A., and I. K. Sujana. 2020. Komitmen Organisasi Memoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, dan Self Esteem pada Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (7), 1780–1795.

Pranata, N. G. P. H., and I. G. A. A. D. Putri. 2017. Internal Locus of Control sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran terhadap Senjangan Anggaran pada Bank Perkreditan Rakyat. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (2), 855–884.

Prasetya, I. B. A. A., and I. K. M. RM. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Job Relevant Information dan Asimetri Informasi pada Budget Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (2), 1564–1591.

Pratami, A. A. S. D., and N. M. A. Erawati. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Penekanan Anggaran dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15 (2), 1565–1594.

Pratini, I. G. A. A., I. K. Budiartha, and I. B. P. Astika. 2016. Pengaruh Penganggaran Partisipatif pada Budgetary Slack dengan Komitmen Organisasi, Internal Locus of Control dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 5 (9), 2749–2776.

Pratiwi, K. A., and A. A. G. Widanaputra. 2016. Pengaruh Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran dengan Kecukupan Anggaran dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14 (3), 2103–2130.

Pratiwi, Y., and L. M. N. Puspita. 2017. Pengaruh Tujuan Penggunaan Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Partisipasi Anggaran dan Penekanan Anggaran sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Akuntansi, 7 (2), 19–34.

Prawira, I. G. N. P. H., and I. W. P. Wirasedana. 2016. Budaya Organisasi sebagai Prediktor Partisipasi Penganggaran dan Implikasinya pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14 (1), 144–171.

Prawita, W., and I. W. P. Wirasedana. 2017. Gaya Kepemimpinan dan Komitmen Organisasi sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Kesenjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (1), 280–310.

Precilia, N. P. E., and N. P. S. H. Mimba. 2020. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran dan Kohesivitas Kelompok terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (9), 2381–2391.

Priliandani, N. M. I., and I. B. P. Astika. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran di Universitas Udayana dengan Informasi Asimetri dan Motivasi sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 5 (4), 749–774.

Purwa, P. A. L., D. Setiawan, and L. K. Phua. 2020. Gender in Accounting Research: Recent Development in Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, 20 (1), 45.

Puspita, L. M. N., R. Khoiriyah, and L. Fuada. 2016. Nilai Personal dan Kesenjangan Anggaran-Sebuah Hubungan Kausalitas. Jurnal Dinamika Akuntansi dan Bisnis, 3 (1), 46–56.

Puspitha, D. M. A. P., and K. A. Suardana. 2017. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Senjangan Anggaran di SKPD Kabupaten Karangasem Bali. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 21 (1), 800–829.

Putra, I. K. Y. A., and I. G. A. M. A. D. Putri. 2016. Karakter Personal sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran terhadap Senjangan Anggaran pada Bank Pengkreditan Rakyat. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17 (2), 825–851.

Putra, I. P. A., N. K. Rasmini, and I. B. P. Astika. 2018. Peran Pengendalian Anggaran Ketat dan Etika Memoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 7 (1), 1–28.

Putra, P. A. A. P., and I. K. Suryanawa. 2019. Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Budgetary Slack dengan Self Esteem dan LOC sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27 (1), 230–257.

Putra, P. Y. P., F. N. U. Albab, and C. C. A. Swara. 2019. Reflections on Individual Personal Values in the Budgetary Slack Phenomenon. The Indonesian Journal of Accounting Research, 22 (1), 105–130.

Putri, A. C., and M. M. R. Sari. 2016. Kohesivitas Kelompok sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14 (2), 1336–1363.

Putri, G. A. M. C., and I. G. A. M. A. D. Putri. 2016. Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Karakter Personal dan Information Asymmetry pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14 (3), 1555–1583.

Putri, N. P. A. W., and I. G. A. M. A. D. Putri. 2019. Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran dan Budget Emphasis terhadap Senjangan Anggaran pada OPD Kabupaten Badung. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 8 (6), 651–677.

Putri, P. A. A., and D. G. Wirama. 2016. Karakteristik Personal sebagai Pemoderasi Pengaruh Penganggaran Partisipatif dan Keterlibatan Kerja pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17 (1), 715–742.

Putri, Y. R., and B. Solikhah. 2018. Organizational Commitment, Information Asymmetry, and the Nature of Conscientiousness as Moderating the Relationship of Budget Participation to Budgetary Slack. Accounting Analysis Journal, 7 (3), 176–182.

Raditya, K. D. 2017. Analiais Kinerja Aparat di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Propinsi Bali. International Journal of Social Science and Business, 1 (1), 31–37.

Raditya, P. A., and I. G. A. Wirajaya. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Penekanan Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Locus of Control sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (2), 1584–1599.

Rahim, M. R., and S. Rahim. 2019. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran dengan Asimetri Informasi, Ketidakpastian Lingkungan, dan Penekanan Anggaran sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi Aktual, 6 (1), 241–249.

Rahman, F. A., and B. Supomo. 2003. Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Keterlibatan Kerja terhadap Senjangan anggaran dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Moderating. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 5 (2), 127–146.

Rahmawati, A. I. E. 2019. Pengaruh Kejujuran Rekan dan Penghargaan Non Moneter pada Senjangan Anggaran. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 16 (1), 17–34.

Rahmawati, A. I. E. 2020. Pengaruh Reputasi Pimpinan pada Senjangan Anggaran dan Kepercayaan Diri sebagai Variabel Pemoderasi. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, 20 (2), 132–144.

Rahmawati, A. I. E., and Supriyadi. 2020. Feedback’S Effect on Budgetary Slack and Self-Efficacy as Moderation Variable. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 17 (2), 118–133.

Ratnaningrum, R. et al. 2018. Mapping the Results of Management Accounting Research in Indonesia. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 22 (2), 105–117.

Resen, N. S. K. 2015. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Self Esteem dan Budget Emphasis terhadap Budgetary Slack pada Hotel Berbintang di Denpasar. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 10 (1), 1–13.

Riantari, K. A. M., and M. M. R. Sari. 2019. Pengaruh Penganggaran, Budget Empahasis, Asimetri Informasi pada Budgetary Slack dengan Locus of Control sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 29 (2), 547–560.

Rifqi, R. A., I. Subekti, and A. F. Rahman. 2017. The Effect of Budget Participation to Budgetary Slack With External Pressure as Moderating Variable. Journal of Accounting and Business Education, 2 (1), 178–201.

Riharjo, I. B., and Isnadi. 2010. Perilaku Oportunistik Pejabat Eksekutif dalam Peyusunan APBD (Bukti Empiris atas Penggunaan Penerimaan Sumber Daya Alam). EKUITAS (Jurnal Ekonomi dan Keuangan), 14 (3), 389–410.

Rismayanti, F. D., P. I. Lembut, and D. Wijayanti. 2018. The Role of Performance Feedback Quality to Reduce the Propensity to Create Budgetary Slack At Private University. Jurnal Aplikasi Manajemen, 16 (3), 511–519.

Rusdi, D., and E. Suprianto. 2022. Bibliografi Penelitian Akuntansi Pemerintahan di Indonesia. Journal of Accounting Science, 6 (1).

Ryadi, R. A. C. M. P., and I. W. P. Wirasedana. 2015. Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Group Cohesiveness sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 10 (2), 370–384.

Samhita, B. M., and N. M. A. Erawati. 2017. Kompleksitas Tugas sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (3), 1887–1915.

Sampouw, C. E. 2018. Experimental Study: The Influence of Pay Scheme and Personal Value to Budgetary Slack. Jurnal Aplikasi Manajemen, 16 (4), 614–621.

Saputra, H. Y., B. Subroto, and A. Ghofar. 2017. Pengaruh Anggaran Partisipatif dan Kapasitas Individu terhadap Senjangan Anggaran dan Kinerja Aparatur Pemerintah (Studi Empiris pada Pemerintah Propinsi Jawa Timur). Jurnal Akuntansi Aktual, 4 (1), 46–57.

Saputra, K. D. C., and I. N. W. A. Putra. 2017. Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (1), 223–250.

Saputri, M. A. 2021. Topik Balance Scorecard dalam Literatur Akuntansi di Indonesia: Studi Bibliografi. Jurnal Akuntansi Trisakti, 8 (1), 61–78.

Sari, N. L. E. Y., and I. N. W. A. Putra. 2017. Kapasitas Individu, Self Esteem, Komitmen Organisasi, dan Penekanan Anggaran Memoderasi Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (2), 1189–1218.

Sari, N. M. L., and I. D. N. Wiratmaja. 2017. Penekanan Anggaran sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 19 (1), 593–622.

Sarwendhi, R. A. 2021. The Effect of Participatory Budgeting, Information Asymmetry, and Organizational Commitment on Budgetary Slack. The Indonesian Accounting Review, 11 (2), 209.

Schiff, M., and A. Y. Lewin. 1970. The Impact of People on Budgets. The Accounting Review, 45 (2), 259–268.

Schulz, A. K. D. 1999. Experimental Research Method in a Management Accounting Context. Accounting and Finance, 39 (1), 29–51.

Septiana, I. G. A., and I. G. A. N. Budiasih. 2018. Karakter Personal sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran di BPR Kabupaten Gianyar. E-Jurnal Akuntansi, 22 (1), 625–652.

Sheng, S. 2019. Literature Review on the Budget Slack. Advances in Economics, Business and Management Research, 96.

Shields, M. D. 2018. A Perspective on Management Accounting Research. Journal of Management Accounting Research, 30 (3), 1–11.

Srimaheni, N. W. O., and A. A. G. P. Widanaputra. 2018. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Ketidakpastian Karir sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (2), 1197–1222.

Suarditha, I. N. G., A. A. N. B. Dwirandra, and I. D. N. Badera. 2017. Kemampuan Pengawas Internal dan Gaya Kepemimpinan Memoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Profesionalisme pada Senjangan Anggaran Pemerintah Provinsi Bali. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 6 (3), 1205–1232.

Suhartini, D., E. Riadi, and R. P. Sari. 2015. Model Budgetary Slack dan Kinerja Manajerial: Berperspektif Gender. Jurnal Manajemen, 19 (3), 408–425.

Suhartini, D., R. P. Sari, and E. Riadi. 2019. Konsekuensi Budgetary Slack: Perspektif Gender. Journal of Accounting Science, 3 (1), 37–48.

Suherman, I. P. W. N. P., and L. G. K. Dewi. 2019. Kompensasi Memoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27 (3), 2460–2486.

Sujana, I. K. 2010. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Penekanan Anggaran, Komitmen Organisasi, Asimetri Informasi dan Ketidakpastian Lingkungan terhadap Budgetary Slack pada Hotel-Hotel Berbintang di Kota Denpasar. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, 5 (2).

Susanto, Y. K. 2009. Intensitas Kompetisi Pasar dan Budget Emphasis pada Hubungan Antara Partisipasi dan Senjangan Anggaran. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 6 (2), 177–192.

Sutanaya, I. M., and M. M. R. Sari. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Penekanan Anggaran, dan Rencana Kompensasi terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22 (1), 775–803.

Tanadi, C. Y., and N. P. S. H. Mimba. 2020. Pengaruh Kepercayaan Manajerial, Orientasi Jangka Pendek, dan Iklim Kerja Etis terhadap Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (3), 636–651.

Tanaya, I. G. M. L., and K. A. Krisnadewi. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Kesenjangan Anggaran dengan Karakter Personal sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 17 (3), 2061–2090.

Taufik, A., and N. L. Supadmi. 2017. Gaya Kepemimpinan sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Asimetri Informasi pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20 (2), 1249–1279.

Tresnanty, A., and A. A. G. Widanaputra. 2015. Pengaruh Penganggaran Partisipatif terhadap Senjangan Anggaran dengan Kepercayaan Manajerial sebagai Variabel Intervening. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13 (3), 240–258.

Tresnayani, L. G. A., and Gayatri. 2016. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, Kapasitas Individu, dan Kejelasan Sasaran Anggaran terhadap Potensi Terjadinya Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 16 (2), 1405–1432.

Triadhi, N. A. 2014. Pengaruh Preferensi Risiko, Etika dan Partisipasi Penyusunan Anggaran pada Senjangan Anggaran Pendapatan di Pemerintah Provinsi Bali. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 3 (6), 345–355.

Ulyadi. 2016. Pengaruh Dua Dimensi Penganggaran Partisipatif terhadap

Slack Anggaran dengan Trust sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus pada Pemerintah Kota Cilegon). Jurnal Akuntansi Aktual, 3 (4), 328–339.

Usman, E., S. Paranoan, and Sugianto. 2012. Analisis Budaya Organisasi dan Asimetri Informasi dalam Senjangan Anggaran. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 3 (3), 334–501.

Veronica, A., and K. A. Krisnadewi. 2009. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Penekanan Anggaran, Komitmen Organisasi, dan Kompleksitas Tugas terhadap Slack Anggaran pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Kabupaten Badung. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, 4 (1).

Wafiroh, N. L., F. Abdani, and F. Nurdin. 2020. Budget Participation and Budgetary Slack: The Mediating Effect of Autonomous Budget Motivation. Jurnal Akuntansi, 10 (3), 287–300.

Wardhana, A. A. G. W., and Gayatri. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Asimetri Informasi, Ketidakpastian Lingkungan, Budaya Organisasi, dan Komitmen Organisasi pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25 (3), 2098–2128.

Wati, N. P. D. L. S., and I. G. A. E. Damayanthi. 2017. Pengaruh Partisipasi Penganggaran, Asimetri Informasi, Ketidakpastian Lingkungan dan Budget Emphasis pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 21 (3), 2311–2337.

Widiari, N. N. P., and L. G. K. Dewi. 2020. Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Penekanan Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 30 (10), 2551–2561.

Widyaningtyas, P. B., and M. M. R. Sari. 2017. Group Cohesiveness sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Anggaran, Budget Emphasis, dan Asimetri Informasi pada Budgetary Slack. E-Jurnal Akuntansi, 20 (2), 1335–1359.

Widyasari, P. I., and N. M. D. Ratnadi. 2018. Budaya Organisasi Berorientasi Hasil dan Komitmen Organisasi sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25 (3), 2352–2378.

Wigati, R. S., and D. Setiawan. 2019. Tren Penelitian Anggaran di Indonesia. Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, 19 (2), 265–288.

Wiguna, I. W. A., and I. W. P. Wirasedana. 2016. Komitmen Organisasi dan Asimetri Informasi sebagai Pemoderasi Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 16 (3), 2435–2456.

Wijayanthi, P. K., and A. A. G. P. Widanaputra. 2016. Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran dengan Kepercayaan Diri dan Ketidakpastian Lingkungan sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15 (1), 695–726.

Wiradiputra, N. J., and Gayatri. 2018. Pengaruh Partisipasi Anggaran pada Senjangan Anggaran dengan Tight Budget dan Locus of Control sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25 (1), 384–405.

Yanti, N. W. M., and M. M. R. Sari. 2016. Asimetri Informasi sebagai Pemoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran dan Kejelasan Sasaran Anggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15 (1), 257–285.

Yasa, S. M. A. S. W., and I. D. N. Badera. 2016. Peran Komitmen Organisasi dan Satuan Kerja Perangkat Daerah dalam Memoderasi Pengaruh Partisipasi Penganggaran pada Senjangan Anggaran. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 5 (4), 905–930.

Yuwono, I. B. 1999. Pengaruh Komitmen Organisasi dan Ketidakpastian Lingkungan terhadap Hubungan Antara Partisipasi Anggaran dengan Senjangan Anggaran. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 1 (1), 37–55.

Included in

Accounting Commons

Share

COinS