Jurnal Kajian Stratejik Ketahanan Nasional
Abstract
Terrorism is a real threat to the state and society. Acts of terror that create widespread fear can have a negative impact on national security. One of the government's efforts to tackle terrorism is deradicalization. This study aims to view and analyse policies to combat or eradicate terrorism in perspective of some stakeholder. The method used is a qualitative method with data from literature studies and the publication of existing deradicalization programs. This study found that the main stakeholder with three stakeholder attributes such as power, legitimacy and urgency is the National Counterterrorism Agency (BNPT). However, social factors such as academics, society, religious and / or community leaders are also important stakeholders in the implementation of deradicalization. Keywords: Terrorism; Deradicalization, Stakeholder Analysis
References
Daftar Pustaka
Apriansyah, T., & Munandar, A. I. (2019). Post Border Control Policy: Stakeholder Analysis Perspective. Customs Research and Applications Journal, 8(5), 55.
Brugha, R., & Varvasovszky, Z. (2000). Stakeholder analysis: a review. Health Policy and Planning, 15(3), 239–246.
Doosje, B., Moghaddam, F. M., Kruglanski, A. W., de Wolf, A., Mann, L., & Feddes, A. R. (2016). Terrorism, radicalization and de-radicalization. Current Opinion in Psychology, 11(October), 79–84. https://doi.org/10.1016/j.copsyc.2016.06.008
Mitchell, R. K., Agle, B. R., & Wood, D. J. (1997). Toward a theory of stakeholder identification and salience: Defining the principle of who and what really counts. Academy of Management Review, 22(4), 853–886. https://doi.org/10.5465/AMR.1997.9711022105
Nugraha, N. M., Wahju Widajatun, V., & Rozak, A. (2019). Dampak Aksi Terorisme Dan Upaya Deradikalisasi Penanganan Atas Kondisi Sosial Ekonomi. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Industri, 5(1). www.indonesia-investments.com
Parmar, B. L., Freeman, R. E., Harrison, J. S., Wicks, A. C., Purnell, L., & de Colle, S. (2010). Stakeholder theory: The state of the art. In Academy of Management Annals (Vol. 4, Issue 1, pp. 403–445). https://doi.org/10.1080/19416520.2010.495581
Prasetyo, D. (2016). Sinergi TNI-Polri dalam Deradikalisasi Terorisme di Indonesia 1. Jurnal Keamanan Nasional, 2.
Tarbawi, J., Jurnal, :, Pendidikan, I., Uin, F., & Kalijaga, S. (2019). Peran Pendidik dalam Upaya Deradikalisasi Paham Keagamaan. Jurnal Ilmu Pendidikan, 15(02), 249–261.
Sumber Undang – Undang dan Peraturan Pemerintah
- Undang – Undang No.5 tahun 2018
- Peraturan Pemerintah No. 77 tahun 2019
- Peraturan Kepala BNPT No. Per-01 / K.BNPT/I/2017
Bahasa Abstract
Terorisme adalah sebuah ancaman yang nyata bagi negara dan masyarakat. Aksi teror yang menimbulkan ketakutan yang luas dapat berdampak buruk bagi keamanan nasional. Usaha pemerintah untuk menanggulangi terorisme ini salah satunya adalah deradikalisasi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan menganalisa kebijakan – kebijakan penanggulangan atau pemberantasan terorisme khsusunya deradikalisasi dalam pandangan beberapa pemangku kepentingan. Metode yang dipakai adalah metode kualitatif degan data dari studi literatur dan publikasi program deradikalisasi yang ada. Penelitian ini menemukan bahwa pemangku kepentingan yang utama dan memiliki tiga atribut pemangku kepentingan sperti kekuasaan, legitimasi dan urgensi adalah Badan Nasional penanggulangan Terorisme (BNPT). Namun faktor sosial seperti akademisi, masyarakat, tokoh agama dan atau tokoh masyarakat juga menjadi pemangku kepentingan yang penting dalam implementasi deradikalisasi Kata Kunci : Teorisme, Deradikalisai, analisis stakeholder
Recommended Citation
Irawan, Anton and Runturambi, Arthur Josias Simon
(2022)
"Kebijakan Deradikalisasi Dalam Rangka Penanggulangan Terorisme Dalam Pandangan Beberapa Stakeholder,"
Jurnal Kajian Stratejik Ketahanan Nasional: Vol. 5:
No.
2, Article 1.
DOI: 10.7454/jkskn.v5i2.10069
Available at:
https://scholarhub.ui.ac.id/jkskn/vol5/iss2/1
Included in
Defense and Security Studies Commons, Other Social and Behavioral Sciences Commons, Peace and Conflict Studies Commons, Terrorism Studies Commons